Modifikasi Honda Mongkey 125: Pasang Knalpot Akrapovic Seharga Honda Beat!

Kemarin saya menyaksikan langsung proses modifikasi Honda Mongkey 125 dibengkel Digioto. Rasanya senang sekali bisa langsung melihat motor batangan berukuran mini produksi asli CBU Honda Thailand. Motor yang dibandrol seharga 80 jutaan ini sebenarnya sudah ganteng bawaan lahir. Tetapi bukan berarti sudah gak bisa diapa-apain lagi hehehe. Salah satu modifikasi Honda Mongkey 125 yang bisa digarap adalah dibagian knalpot. Knalpot […]
Read more